


About Us
Akasa Pure Living adalah kawasan hunian apartemen yang berlokasi di BSD City, terdiri dari 3 tower yaitu Tower Kirana, Tower Kalyana dan Tower Kamaya. Akasa menawarkan empat tipe unit, antara lain Tipe Studio, 1 BR Junior, 1 BR & 2 BR. Unit-unit ini dipasarkan dengan harga mulai dari Rp 400 juta-an, dengan opsi cicilan sebesar Rp 2 juta-an.
Proyek Akasa Pure Living dikembangkan oleh perusahaan konsorsium antara Sinar Mas Land dan Dwijaya Karya Group, keduanya memiliki pengalaman dalam membangun sejumlah proyek premium. Tujuan proyek ini adalah menyediakan hunian yang nyaman dan dinamis bagi masyarakat.
Promo
Products
Facilities
Surrounding
Apartemen Akasa Pure Living menawarkan kenyamanan hidup yang tak tertandingi berkat lokasinya yang sangat strategis. Dengan akses mudah ke berbagai fasilitas publik seperti pusat perbelanjaan, rumah sakit, sekolah bertaraf internasional, dan kawasan bisnis, penghuni dapat menikmati gaya hidup modern yang praktis dan efisien.
Office Building
- Unilever
- BSD Green Office Park
- Menara Mandiri
- Wisma BCA
- Sunburst
- German Center
- Smart Telecom
- Graha Telkom
- BFI Finance, etc.
Entertainment Centers
- AEON Mall
- The Breeze
- QBig
- Pasar Modern
- BSD Square
- ITC BSD
- Teraskota Mall
- Giant, etc.
Education Centers
- Prasetiya Mulya
- Atma Jaya
- IULI
- SWA
- Nanyang School
- Binus
- BSI
- Al-Azhar
- St. Ursula
- Purwadhika
- Saint Jhon
- IPEKA
- Deutche Schule
International Standard Hospital
- Eka Hospital
- RS Medika
- RS THT Proklamasi
- RIS Hospital
- RS Mitra
Transportation Means
- Feeder Bus BSD City
- Transjakarta
- Shuttle BSD City
- Stasiun KRL Rawa Buntu
- Stasiun KRL Cisauk
- Other Public Transportation
Other Public Spaces
- Indonesia Convention Exhibition (ICE)
- Ocean Park
- Damai Indah Golf
- Taman Kota
- Hotel Santika Premiere
- Hotel Mercure
- Grand Zuri, etc.
Why Akasa Pure Living?
Siapa Pengembang Apartemen Akasa Pure Living?
Dimana Lokasi Akasa Pure Living?
Siapa yang Mengelola Gedung Apartemen Akasa?
Apa Saja Opsi Pembelian Apartemen di Akasa?
Apakah Cocok Untuk Investasi?
Latest News
Apa Saja Layanan di Mal Pelayanan Publik Kota Tangerang Selatan?
Mal Pelayanan Publik Kota Tangerang Selatan hadir sebagai solusi inovatif untuk mempermudah masyarakat dalam mengakses berbagai layanan publik. Dengan konsep…
Mau War Takjil? Ini Dia Rekomendasi Tempat Berburu Takjil di BSD City
Bulan Ramadan merupakan bulan yang penuh berkah dan dinantikan oleh umat Muslim di seluruh dunia. Selain menjalankan ibadah puasa, salah…
Rekomendasi 12 Tempat Buka Puasa Bersama di BSD dan Sekitarnya
Bulan Ramadhan merupakan bulan yang penuh berkah, di mana umat Muslim di seluruh dunia menjalankan ibadah puasa. Salah satu momen yang…